Kamis, 12 Februari 2015

PESERTA DIDIK TP 2014/2015

Daftar Peserta Didik
SD NEGERI NO 21 LIMAU SUNDAI
Kab. Pesisir Selatan
Prop. Sumatera Barat
Per tanggal : 2015-02-12 10:41:24
No. Nama JK  NIS    NISN   Rombel  Tempat Lahir Tanggal Lahir  Alamat Data Ayah Data Ibu
1 AFLA SHELYA GHINZA P 089 0081102456 KELAS I A KAMPUNG PANDAN 2008-07-15 KAMPUNG PANDAN ASAI LENI MARLINA
2 ALHAFIS RAMADHAN L 090 0079152001 KELAS I A GURUN PANJANG 2007-12-21 GURUN PANJANG KARDIONO A
3 CHELSI YELLIA BUSRI P 094 0084472903 KELAS I A LIMAU SUNDAI 2008-01-29 GAUNG BUSRIL YELKA FITRI
4 DEFFITRA L 096 0082861507 KELAS I A KAMPUNG PANDAN 2008-08-22 KAMPUNG PANDAN ALI ERMAN LEFMAWATI
5 FAHRI RAMADHAN L 100 0036402559 KELAS I A KAMPUNG PINANG 2007-09-13 JALAN BARU HENDRA RATNA DEWI
6 FAJAR ALFATAH L 098     0089766845 KELAS I A LIMAU SUNDAI 2008-08-04 LIMAU SUNDAI SUDARMAN WARSITI
7 HANIFAH SILVONI P 125 0088290424 KELAS I A PADANG 2008-12-28 PASAR KUOK  HERI ANTONI  WAHYU MAIZILVIA
8 M. HAFIZ AL FATIH L 105 0082357749 KELAS I A LIMAU SUNDAI  2008-05-30 TANJUNG  JON ARMAN  SUSNIATI 
9 MELDA MENIA PUTRI P 103 0053374456 KELAS I A PAINAN  2005-09-27 LIMAU SUNDAI GUSROMEN MINI AFRIMANINGSIH
10 MOCHAMAD YOLIF L 110 0081408603 KELAS I A PS. KUOK 2008-09-20 ANAKAN BY KETEK SURYAMANGSIH
11 MONICASHA LEHIL ABILUNA P 108 0089162436 KELAS I A LIMAU SUNDAI 2008-03-30 LIMAU SUNDAI ZULFA INDRA HARNI
12 MUHAMAD QADAFI L 109 0084054211 KELAS I A LIMAU SUNDAI  2008-05-28 GAUNG SUMARDI LUKMAN 
13 MUHAMMAD FEZI FARIZI L 104 0084519878 KELAS I A BATAM 2009-01-23 LIMAU SUNDAI RONI PUTRA PERAWATI
14 MUHAMMAD ZULIAN AKBAR L 128 0084589766 KELAS I A BOJONG SARI 2008-07-24 GAUNG  HERI ZALDI FIFIT FITRIAH
15 NADIA P 114 0082832503 KELAS I A KAMPUNG PINANG 2008-05-26 KAMPUNG PINANG TASMAN MARNIS
16 REFIL AGUSRIL L 119 0087744243 KELAS I A GURUN PANJANG 2007-08-30 GURN PANJANG SYAFRIAL RESNIDEL
17 RESKI CAHAYA MAIKA P 118 0085792033 KELAS I A SIMPANG KP. PINANG 2008-05-14 SIMPANG KAMPUNG PINANG GUSTAMI KALMAINI
18 RESTI CITRA UTAMI L 115 0081590466 KELAS I A JAKARTA 2008-06-26 LIMAU SUNDAI SUTRISNO ULVINA SOSIALI
19 SOOFIYAH RAMADHANI P 123 0078781569 KELAS I A LIMAU SUNDAI 2007-10-11 LIMAU SUNDAI SYAFRIANTO DESMARLINA
20 ZERRIN AZHARYAH ZALFA P 124 0086656505 KELAS I A PASAR KUOK 2008-07-04 PASAR KUOK MURZAKI MURNIATI

Senin, 02 Februari 2015

FITUR BARU PADAMU NEGERI

Sahabat Operator Sekolah Padamu Negeri yang berbahagia…. Berikut info terupdate terkait fitur baru Padamu Negeri berdasarkan publikasi pada laman Padamu Negeri Kemdikbud yang telah dirilis pada hari Senin tanggal 02 Februari 2015.

Pada situs Padamu Negeri mulai pada semester genap tahun pelajaran 2014/2015 saat ini menerapkan fitur baru yaitu: entri jadwal pembelajaran Kelas Mingguan.

Fungsi dan tujuan dari fitur ini sebagai berikut :

1.  Sebagai syarat utama proses keaktifan PTK secara kolektif, di mana dari isian jadwal ini sebagai dasar diterbitkannya surat ajuan keaktifan kolektif PTK oleh Kepala Sekolah (S25a) yang dirilis 23 Februari 2015 nanti. Bila Admin Dinas telah menyetujui (S25b) maka setiap PTK di sekolah tersebut diijinkan oleh sistem untuk cetak kartu digital masing-masing periode semester genap tahun ajaran 2014/2015.   

2.  Dari persetujuan Admin Dinas (S25b) maka sistem otomasi mencatatkan riwayat mengajar di portofolio para pendidik (guru) sesuai dengan jadwal mengajar di sekolah tersebut. Dengan demikian maka setiap Pendidik (guru) tidak perlu lagi mengisi riwayat mengajar di menu portofolio secara pengakuan manual baik untuk sekolah induk maupun non induk lokasi bertugasnya.

3.   S25a dan S25b juga untuk membantu pelaporan kondisi data pengajaran Pendidik (Guru) di setiap sekolah ke pihak Dinas pada semester aktif yang lebih valid sesuai kondisi sebenarnya.

Berkenaan dengan hal tersebut, dalam proses isian jadwal dimaksud (terkait dengan S25a dan S25b), harap diperhatikan kelengkapan data-data pendukung sebagai berikut:

a. Data Siswa

Harap dilengkapi data individu siswa di setiap tingkat, data siswa ini juga harus didaftarkan di setiap rombel/kelas yang aktif, karena data siswa akan menjadi perhitungan otomatis sistem untuk melaporkan rasio guru:siswa dan rombel:siswa yang tercetak di S25a dan S25b.

b. Data Rombel/Kelas

Harap dilengkapi data rombel/kelas setiap tingkat, data rombel/kelas ini menjadi dasar entri jadwal pengajaran mingguan di setiap rombel/kelas dan otomasi perhitungan rasio rombel:siswa dan rasion guru:siswa yang tercetak di S25a dan S25b.

c. Data Kurikulum

Padamu Negeri menyediakan master data kurikulum terpusat baik berbasis KTSP maupun K-13 berdasarkan standar kode mapel program sertifikasi guru periode 2015 (Sumber: Lampiran pada Buku 1 Pedoman Sertifikasi Guru 2015). Untuk itu pastikan melakukan sinkronisasi kurikulum sesuai panduan di sistem. Sekolah berhak menentukan penerapan kurikulum per tingkat yang berdampak terhadap daftar mapel yang disediakan oleh sistem saat melengkapi Jadwal Pembelajaran Mingguan di setiap Kelas/Rombel dalam satu tingkat.

d. Data Jadwal Pembelajaran Manual

Harap disiapkan Jadwal Pembelajaran Mingguan di setiap Rombel/Kelas yang berlaku dan telah ditetapkan oleh Kepala Sekolah sebelumnya sebagai dasar entri Jadwal Pembelajaran di Padamu Negeri. Padamu Negeri akan membantu proses validitas alokasi waktu mengajara para pendidik (guru) agar terjamin tidak terjadi bentrokan jadwal.

Panduan selengkapnya dapat dipelajari di http://bantuan.siap-online.com atau pada artikel update berikut ini. Demikian informasi terkait Fitur yang baru Padamu Negeri 2015 pada semester 2 tahun pelajaran 2014/2015 yakni dengan adanya Jadwal Mingguan Pembelajaran Kelas pada situs Padamu Negeri 2015. Semoga bermanfaat dan terimakasih…